
Selain harus organic search, sebagai seseorang yang berkecimpung di dunia search engine optimization Anda juga harus mengerti mengenai paid search, apalagi jika Anda ingin menggunakan jasa iklan Google Ads, Anda harus benar benar paham. Mari kita bahas mengenai jenis pencarian yang satu ini.
Table of Contents
Apa Itu Pencarian Berbayar?
Pencarian berbayar sendiri dapat jenis strategi digital marketing yang memungkinkan “membayar” mesin pencari untuk menempatkan iklan mereka lebih tinggi di SERPs yang relevan dengan tujuan mengarahkan lalu lintas ke situs mereka.
PPC adalah jenis dari pencarian berbayar yang paling banyak digunakan. PPC campaign berarti memungkinkan perusahaan membayar tiap ada user yang mengklik iklan mereka. Ini menjadikan cara yang satu ini lebih terjangkau dari strategi pemasaran yang lainnya.
Keuntungan Iklan Pencarian Berbayar

Search engine seperti Google, Yahoo, dan Bing adalah salah satu salah satu cara untuk menjangkau pelanggan secara online. Setiap hari, Google menghandle 3,5 miliar pencarian. Ini memungkinkan Anda untuk beriklan menggunakan platform untuk bisa ditayangkan ke orang yang mencari tentang sebuah kueri.
Mungkin jasa SEO website sangat bisa sekali untuk menempatkan situs website di halaman satu Google, namun jika Anda menggunakan PPC, iklan sangat mungkin sekali untuk ditempatkan di tempat yang paling tinggi di pencarian (di atas SEO). Selain itu, berikut ini manfaat menggunakan iklan pencarian berbayar :
Target Audience
Dengan menggunakan PPC (pay per click) Anda sangat mungkin sekali untuk menargetkan audience langsung ke orang yang benar benar minat ke produk Anda. Misalkan saja Anda berjualan healthy food, Anda sangat mungkin untuk menargetkan pada orang – orang yang memiliki minat serupa jadi iklan tidak akan muncul pada orang – orang yang tidak berminat pada healthy food.
Hemat Pengeluaran
Setiap orang yang melakukan iklan di search engine memiliki kontrol penuh atas modal yang ingin dikeluarkan. Mereka juga setting bid sesuai kemampuan mereka. Jadi, jika ada yang mengatakan jika iklan di internet menggelontorkan sejumlah dana, maka hal tersebut rasanya kurang benar. Sebuah data menunjukan jika orang yang berinvestasi pada iklan di internet akan mendapatkan 2 kali lipat dari apa yang mereka keluarkan.
Efisien dan Hasil Terlihat Hasil
Jika dibandingkan dengan SEO yang memerlukan waktu yang lama, beriklan di internet tidak perlu waktu selama itu untuk menuai hasil. Anda hanya perlu menunggu beberapa jam untuk menunggu hasil iklan bekerja. Sangat cepat bukan? Ini akan membuat Anda bisa cepat melakukan penjualan.

Bagaimana Search Engine Menentukan Ad Ranking?
Nah karena banyak sekali orang yang menggunakan platform beriklan seperti Google Ads untuk mengiklankan bisnis mereka, maka pastinya search engine memiliki sebuah kriteria khusus untuk bisa ditentukan di posisi yang paling tinggi. Apakah itu? Simak di bawah ini :
Bid
Bid sendiri adalah sejumlah uang yang Anda keluarkan untuk satu klik pada iklan yang Anda tayangkan, jika bid Anda tinggi, skor kualitas iklan bagus maka sangat mungkin sekali untuk ditempatkan di posisi yang paling terbaik di SERPs.
Quality Score
Skor kualitas dalam paid search adalah angka 1 – 10 di mana 10 merupakan angka yang paling tinggi. Quality score Google hitung dari berbagai hal seperti :
Expected CTR : Seberapa besar kemungkinan user akan mengklik iklan Anda saat iklan tersebut tampil
Relevansi : Seberapa relevan iklan Anda dengan apa yang user cari
Landing Page Experience : Seberapa “useful” landing page untuk user ketika user mengklik iklan Anda
Quality score di buat untuk menghentikan pengiklan yang berani membayar uang paling banyak tapi kualitasnya kurang untuk bisa berada di halaman satu. Jadi, untuk bisa berada id halaman satu Google, perlu dua elemen penting ini.
Nah itulah sekilas mengenai paid search yang harus Anda pahami. Jika Anda ingin beriklan di Google Ads, kini banyak Jasa Iklan Google Jakarta, Jasa Iklan Google Jogja yang menawarkan jasanya untuk Anda pakai. Nah, jadi bagaimana? Semakin tertarik untuk beriklan? Jadi, ayo beriklan sekarang!
Komentar Terbaru